Sedang Maintenance

Thursday, April 21, 2011

Mengenal OSI Layer

Siapa saja yang ingin menekuni dunia jaringan sudah selayaknya meluangkan waktu untuk mempelajari model referensi standar yang disebut Open System Interconection atau OSI seven-layer model atau model OSI tujuh layer. Model OSI sering digunakan untuk menjelaskan cara kerja jaringan komputer secara logika.
Secara umum model OSI membagi berbagai fungsi network menjadi 7 lapisan. sedangkan lembaga yang mempublikasikan model OSI adalah International Organization for Standardization (ISO). Model OSI diperkenalkan pada tahun 1984.
Model OSI terdari atas layer-layer atau lapisan-lapisan yang berjumlah 7 buah. Ketujuh layer tersebut adalah sebagai berikut :
1. Phsyical
2. Data Link
3. Network
4. Transport
5. Session
6. Presentation
7. Application

1 comments:

Bisa dibagi lagi menjadi (Susunannya Terbalik tuh):
1. (Aplication) Karena orientednya di aplikasi yg ada di komputer host.
2. (Network) Disinilah fungsi router berkerja (routing 7 subnetting).
3. (Data Link) Proses indentifikasi khusus alamat Source & Destinations Ex: Mac Address.
4. (Phsyical) Artinya media transport atas data2 yg sudah diubah menjadi bineri (0101101000).

Untuk imajinasi proses berjalan :

urutan baca : (Send Data )1-2-3-4---4-3-2-1 (Receive Data)

Note : Comment iseng ane gan.. :D #Maap klo ada salah

Post a Comment